2020 Ekonomi Melambat Harus Dijawab Dengan Sinergi
Selasa, 17 Desember 2019 - 19:38:52 WIB
 
Lanyala Mataliti
TERKAIT:
   
 

JAKARTA (DetakRiau.com) Pelambatan eknomi global harus direspon dengan sinergi antar pelaku ekonomi agar perekonomian bisa tetap survive.

"Dengan sinergi antar semua stake holder kita bisa lebih kuat, dan hanya dengan inovasi kita bisa menghadapi tantangan apapun, termasuk tantangan disrupsi teknologi informasi pada saat ini".

Ketua DPD Lanyala Mataliti mengatakan di Surabaya selasa pagi (17/12/2019).

Dikatakan, sudah saatnya antar pelaku ekonomi saling mengisi dalam menjaga stabilitas moneter. Karena kita punya potensi besar dan pasti akan menjadi negara maju jika dikelola dengan tepat.

”Indonesia adalah negara yang punya potensi yang demikian besar, dan pasti akan menjadi negara maju dan sejahtera jikalau dikelola dengan tepat sesuai dengan karakter bangsa ini. Dan kita harus percaya diri, optimistis dalam menghadapi tantangan sesulit apapun,” tukasnya.

Kusunya Bank Indonesia harus didorong untuk terus terlibat aktif dalam membuat kebijakan moneter dan pengendalian inflasi serta mendorong UKM dengan pembiayaan inklusi dengan bantuan teknologi finansial, katanya. Erwin Kurai.

 
 
Redaksi | RSS | Pedoman Media Siber Copyright © 2017 by detakriau.com. All Rights
 
 
22:52 | WARTAWAN DETAK RIAU DIBEKALI KARTU PERS DALAM PELIPUTANNYA, JIKA MENCURIGAKAN HUB 0813-655-81599 - - - -